Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2022

Mengelola Taman Bacaan

Gambar
  Pelatihan Belajar Menulis PGRI Gelombang23 dan 24 Pertemuan ke-30 Materi              : Mengelola Taman Bacaan Narasumber     :  Bambang Purwanto, S.Kom., Gr. Moderator        :  Rosmiyati                                                              Belikan Putri buah duku        Rekreasi Taman baca baru sempat        Kenalkan anak dengan buku        Apresiasi karya wawasan pun didapat                    Pada pertemuan ke -30 materi dengan tema "Mengelola Taman Bacaan" dengan Narasumber Bapak Bambang Purwanto, S.Kom., Gr. dengan nama panggilan Mr. Bams atau Ayah Salwa, disampaiakan selama 2 jam, dimulai dari pukul 19.00-21.00 wib.                                                                              Untuk mengenal   nasumber yang sangat produktif dengan segudang prestasi dan aktivitas, sekaligus terkenal juga dengan panggilan Mario Teduh ini dapat disimak CV beliau dengan mengeklik tautan berikut ini. https://penamrbams.id/cv-bambang-purwanto/ Seperti biasa, Ros

Kutemukaan Kesederhanaan yang ‘Ngangeni’

Gambar
                                                                                                     Kutemukaan Kesederhanaan yang ‘Ngangeni’         “Silakan …Ayo, mongo-monggo makan, “ tawaran ketulusan dan   keakraban terdengar melegakan. Tergambar sajian menu terhampar ‘lesehan’dengan polos di atas lantai putih tanpa permadani ataupun assesoris ruang makan. Empat sehat lima sempurna, tak perlu, yang penting sudah cukup mengganjal perut, tanpa buah sudah disegarkan dengan air putih dan mengenyangkan.         Sederhana bisa jadi serba ada. Aneka ragam tetapi kurang tertata rapi. ‘Lesehan’ itu asyik tanpa alas tikar atau karpet. Bisa jadi baru pindah rumah jadi belum ada meja makan ataupun belum beli tikar. Peralatan makan, piring, gelas   berbeda penuh keakraban, mengingatkan masa-masa yang pernah dialami.     Hidangan makanan   lebih dari tiga macam,   kurang sesuai perpaduannya, walaupun bisa mengenyangkan tetapi harus dipilih dijodohkan mana yang nikmat untuk dimakan.    

Blog Pengalaman Baru dalam Pembelajaran

Gambar
 PELATIHAN BELAJAR MENULIS PGRI  Pertemuan ke-29 Materi               : Blog sebagai Sarana Pembelajaran Narasumber      : Nani Kusmiyati, S.Pd, M.M, CTMP Moderator        : Dail Ma'aruf          Reog Ponorogo jangan terkikis          Warna tradisi Indonesia punya          Blog permudah guru dan penulis          Wahana kreatif tersimpan selamanya             Tujuan menulis   itu bervariasi. Media menulis pun beraneka ragam. Pada era millenial saat ini media dengan varian aplikasi kian semarak. Sebagai seorang guru dan penulis harus tahu dan mencoba menggunakan. Karena hal itu akan memberikan pengalaman baru sebagi guru dan penulis, yang dapat mempermudah aktivitasnya. Dengan kemampuan seorang guru akan media digital memberikan kepercayaan dan motivasi untuk lebih bermedia digital, yang justru lebih cepat mengenalnya.          Salah satu dengan media blog, terutama bagi guru dan seorang pernulis. Akan lebih tepat bagi guru mapel Bahasa.   Akan terhimpun semua aspek ket